Kegiatan Pembelajaran

Betuk Kelompok siswa menjadi 3-4 Siswa dalam satu Kelompok, kemudian kelompok siswa difasilitasi untuk melakukan kegiatan pembelajaran dengan menggunakan media berbasis geogebra, siswa akan melakukan kegiatan dan menjawab pertanyaan yang telah disediakan. Kegiatan Pembelajaran tersebut adalah sebagai berikut:

Untuk Meningkatkan Pemahaman Tentang Translasi maka Lakukan Kegiatan Berikut ini

Memahami Sifat Translasi 1

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan posisi titik B dan titik A sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


Memahami Sifat Translasi 2

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan Anak yang bersepeda sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan Kegiatan memahami translasi 1 dan 2 jelaskan kesimpulan kelompok anda berkaitan dengan Sifat translasi

Untuk Meningkatkan Pemahaman Tentang Translasi maka Kerjakanlah Lembar kerja Berikut ini

Lembar Kerja 1

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan posisi bangun geometri sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda

Lembar Kerja 2

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan Bentuk Geometri sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan Kegiatan memahami translasi 1 dan 2 jelaskan kesimpulan kelompok anda berkaitan dengan Sifat translasi

Lembar Kerja 3

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan perubahan pada Ordinat (y) pada titik A sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


Lembar Kerja 4

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan perubahan pada Absis(x) pada titik A sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


Lembar Kerja 5

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan perubahan pada Absis(x) dan Ordinat (y) pada titik A sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


Untuk Meningkatkan Pemahaman Tentang Translasi maka Kerjakanlah Latihan-Latihan Berikut ini

Latihan 1

jawablah pertanyaan berikut ini:

1) Berdasarkan Gambar tersebut jelaskan hasil pengamatan kelompok anda tentang Translasi dari titik C ke titik D

2) pindahkan titik-titik C dan titik D kemudian jelaskan Transalasi yang dilakukan

Latihan 2

jawablah pertanyaan berikut ini:

Berdasarkan kegiatan tersebut perhatikan Bentuk Geometri sebelum translasi dan setelah translasi jelaskan hasil pengamatan kelompok anda


Latihan 3

jawablah pertanyaan berikut ini:

Perhatikan segi-4 EFGH, jelaskan translasi titik-titik pada Segi-4 EFGH untuk Menghasilkan layang-layang ABCD


Kesimpulan Hasil Belajar

Berdasarkan kegiatan dan latihan yang telah dilakukan berikan kesimpulan kelompok anda terkait dengan Translasi Geometri